Acanthus ilicifolius Salah Satu Jenis Mangrove Yang di Manfaatkan Sebagai Obat

Acanthus ilicifolius Salah Satu Jenis Mangrove Yang di Manfaatkan Sebagai Obat


Acanthus ilicifolius (nama umum Holly berdaun acanthus, Laut Holly, dan Mangrove Kudus) adalah jenis tanaman dalam genus Acanthus, asli India dan Sri Langka
Ini adalah semak kecil yang tumbuh di sepanjang danau dan rawa-rawa, dan pantai laut

Achantus ilicifolius merupakan jenis mangrove sejati, bagian-bagian dari mangrove ini dapat di maamfaatkan sebagai obat. Adapun bagian-bagiannya yang dimamfaatkan sebagai obar adalah sebagai berikut :
Buah, daun, kulit batang dan akarnya dapat mengobati asma, diabetes, diuretic, hepatitis, leprosy, neuralgia,  cacing gelang, rematik, penyakit kulit, sakit perut .
Resinya dapat di manfaatkan sebagai obat Antifertilitas, penyakit kulit, tumor, dan borok.


Semoga bermanfaat

0 komentar on Acanthus ilicifolius Salah Satu Jenis Mangrove Yang di Manfaatkan Sebagai Obat :

Posting Komentar

LIke Box

"border="1"/>

Page Rank

Stats

Flag Counter

free counters

Histats.com