Keripik Jeruju dari Acantus ilicifolius
Acantus ilicifolius adalah sala satu jenis mangrove yang dapat dijumpai di muara atau tambak. Mangrove jenis ini merupakan jenis mangrove yang sebarangnya cukup luas. Acantus ilicifolius dapat di mamffatkan sebagai obar herba alami dan dapat di jadikan olah makanan seperti keripik, salah satunya yaitu keripik jeruju. Adapun cara membuatan keripik jeruju ini adalah sebagai berikut :
Bahan
- Daun Acantus ilicififolius 300 gram dihaluskan ditambahkan air lalu direbus kemudian di ambil ekstaknya.
- Garam secukupnya
- Tepung kanji 1 kg
- Bawang putih 1 siung.
- Soda kue/pengembang 1/2sendok makan
- Gula secukupnya.
- Daun pisang secukupnya.
- Baskom
- Pengaduk
- Penumbuk
- Pisau
- Panci
- Sendok, dan
- Wajan.
- Haluskan bumbu
- Campurkan bumbu dengan ekstrak Acantus ilicifolius, ditambakan kaji lalu diaduk hingga merata.
- Kemudian masak bahan tersebut sampai matang sambil terus diaduk. Setelah matang, angkat bahan yang telah menjadi adonan lalu tambahkan kanji sedikit demi sedikit hinga adonan menjadi kalis.
- Bentuk adonan menjadi bulata memanjang lalu bungkus ddengan daun pisang kemudian kukus hinga matang. Dinginkan selama 1 malam.. Keesokan harinya iris adonan menjadi bagian tipis-tipis lalu jemur hingga kering.
- Kerupuk siap di goreng dan di santap..
Semoga bermanfaat..!!
0 komentar on Keripik Jeruju dari Acantus ilicifolius :
Posting Komentar